Aturan penguncian yang berlaku di banyak kota besar di berbagai negara di dunia telah memaksa orang-orang untuk terus berada di rumah, mereka makan di rumah, belajar di rumah, dan bekerja dari rumah. Ratusan juta orang yang tidak bisa bekerja dari rumah kehilangan pekerjaannya, berdiam di rumah, dan menunggu bantuan tetangganya atau pemerintah. Seperti halnya manusia, […]
Tag Archives: Kelelawar
Jutaan orang di dunia sedang terkurung di rumah mereka masing-masing, dengan masalah mereka masing-masing. Termenung memikirkan penghasilannya yang menurun, mengutuk pasangannya yang ringan tangan atau mendalami teori konspirasi untuk menghibur keadaan. Pandemi ini memunculkan banyak masalah lebih dari yang bisa dibayangkan. Di peringatan ke 50 Hari Bumi ini, satwa-satwa liar menikmati kehidupan liarnya di kota […]
Meskipun para peneliti belum bisa memastikan dari hewan mana SARS-CoV-2 penyebab COVID-19 menular ke manusia, jamak diketahui bahwa kelelawar menjadi inang awal virus ini sebelum berpindah ke hewan-hewan lainnya, lalu kemudian ke manusia. Kontak antara manusia dan satwa liar yang semakin intens membuat masalah baru, kedua mahluk ciptaan tuhan ini sama-sama bisa saling menularkan penyakitnya. […]
Pada hari Kamis (23/1) kemarin, media berita di seluruh dunia serempak melansir foto-foto dan video perdagangan daging segar satwa liar di Pasar Basah Wuhan, China. Tak hanya meyajikan ayam hidup untuk disembelih di tempat, foto-foto itu menunjukkan berbagai macam hewan yang tak umum untuk disajikan di meja makan. Anjing, tikus bambu, buaya, ular, kelelawar, dan […]
Setelah sekian lama mencari tersangka penyebar coronavirus atau 2019-nCov ke manusia, ilmuwan China mulai mendapatkan petunjuk yang mengarah pada Ular Kobra China dan Ular Krait China. Sebelumnya, misteri hewan yang menyambungkan virus ini dari kelelawar ke manusia masih menjadi tanda tanya besar. Menemukan hewan inang virus ini adalah usaha penting untuk menemukan obat dan tindakan […]
Binatang liar, terutama kelelawar menjadi terduga utama penyebar virus corona baru atau SARS-CoV-2, penyebab pandemi global COVID-19 yang tengah dihadapi masyarakat dunia saat ini. Sebagai hewan yang aktif di malam hari, kelelawar memang sangat mungkin menjadi sumber utama virus corona. Namun sejumlah ilmuwan sepakat, kelelawar tidak bisa disalahkan atas pandemi global yang telah mengubah segala […]